Sama Sisi ini adalah band bergenre MODERNROCK / ELECTRO yang berasal dari kota Bekasi, Jawa barat. Kita terbentuk pada tanggal 01 january 2014, awal terbentuk nama SAMASISI adalah dari kata SEGITIGA SAMASISI yg mempunya 3 titik sudut, begitupun dengan 3 personil yaitu inti/tetap,Irvan pada gitar dan vocal, Rama Rivaldy pada bass,dan Dwi Sumantri pada drum. Hingga akhirnya pada 01 januari 2015 Klaristiva sebagai vocal bergabung di SAMASISI, dan sampai saat ini kita menetapkan personil 4 dan mempunya mini album.
|